Oke, langsung aja, ini dia sample dari cc sun cream nya
CC Cream ini terkesan berwarna sedikit Pink, tapi setelah kamu blend dengan kulit wajah mu, warna nya akan menyesuaikan dengan kulit wajah mu, tapi berhubung CC Cream ini memberikan efek whitening, setelah mengaplikasikan cc cream ini pada wajah kalian, wajah kalian akan terlihat lebih putih dan bersinar dari biasanya(ga keliatan menor kok hihi)
CC Cream ini membuat kulit mu lebih kencang setelah mengaplikasikannya, untuk riasan tebal, kalian bisa menggunakan powder pact setelah menggunakan cc cream ini. Tanpa menggunakan powder pact pun, kalian sudah terlihat lebih cantik dari biasanya hoho ^o^
Berikut swatch nya bisa kalian lihat :)
Kalian ga perlu pake cc cream ini terlalu banyak kecuali kalian ingin membuat wajah kalian terlihat lebih putih :) untuk kalian yang memang warna kulitnya putih, tidak perlu menggunakan terlalu banyak (sekalian menghemat juga hihi) CC Whitening Cream ini langsung menjadi salah satu CC Cream favorit ku nih sepertinya hihi karena setelah aku coba dandan dandan iseng pake cc cream ini, kulit ku terlihat jauh lebih baik daripada tanpa make up lol karena CC cream ini juga sangat meng cover hal hal tidak baik di wajah mu lol seperti jerawat, bekas jerawat, titik-titik hitam ga jelas lainnya, sun spot, dan membantu juga mengcover dark spot di kantung matamu hehe :D
Untuk kalian yang menginginkan dewy look, cc cream ini bukan jawabannya. Tapi untuk kalian yang memiliki wajah berminyak, dan takut break out karena cc cream, kalian bisa mencoba cc cream ini. Matte finished nya membantu mengontrol minyak di wajah kalian, dan cc cream ini tidak membuat break out sedikit pun :)
Yang pasti, setelah mengaplikasikan cc cream ini kalian akan merasa kulit wajah kalian lebih sehat dan lebih bersinar dari biasanya (itu apa yang aku rasakan saat memakai cc cream ini). CC Cream ini juga membantu melindungi wajah kalian dari sengatan matahari. Untuk kalian yang tidak suka pakai sun cream, kalian bisa coba CC Cream ini untuk melindungi wajah mu dari matahari, sekaligus mempercatik wajah mu :)
CC Cream ini juga sangat long lasting untuk dipakai seharian. Cocok sekali untuk kalian yang suka riasan tebal dan ingin membuat wajah kalian terlihat lebih bersinar dari biasanya. Kali ini aku akan tampilkan foto ku saat make up menggunakan CC Cream ini
Pada foto ini aku menggunakan CC Cream dari The History of Whoo :)
Hasilnya, wajah ku terlihat lebih terang dan jauh lebih baik dari biasanya ;D
Untuk CC Cream ini sendiri bisa kalian peroleh di @aischatz (instagram) dengan harga yang cukup murah per sample nya. Hanya sebesar Rp. 9500/pc dan kalian bisa gunakan 3-4 kali untuk 1 sachet nya :) kalau kalian beli 10pcs, Ai Schatz memberikan harga khusus yaitu sebesar Rp.85000 (khusus pembelian 10pcs) harga belum termasuk ongkos kirim ke daerah masing masing ya ^^
Again, aku sangat merekomendasikan CC Cream ini untuk kalian yang takut break out, kulit wajah berminyak, suka riasan tebal, dan ingin wajahnya terlihat lebih sehat.
Pros :
- UV Protection
- Gives you matte finished looks
- Tidak menyebabkan break out di wajah kalian
- Long lasting
- Full Coverage (untuk dark spot, sun spot, bekas jerawat, dan hal-hal yang mengganggu kecantikan wajah mu lainnya)
- Mengandung whitenining
Semoga review ini bisa menjadi referensi untuk kalian semua ya cewe-cewe ku {}
Stay Beauty!
Another photo using THE HISTORY OF WHOO - WHITENING CC SUN CREAM SPF/PA 46++
"THE HISTORY OF WHOO"
WHITENING CC SUN CREAM SPF/PA 46++
SPONSORED BY :
AI SCHATZ ( BOGOR )
- INSTAGRAM : aischatz
- LINE : aischatz
- WA / SMS : +628561161439
- BBM : 7460B610
Much Love!
Riztrya <3
Tidak ada komentar :
Posting Komentar